Disaat kita ingin melepaskan seseorang
Ingatlah disaat kita ingin mendapatkannya dulu...
Disaat kita tidak merindukannya
Ingatlah saat pertama kali kita melafazkan cinta kepadanya...
Disaat kita mulai bosan dengannya
Ingatlah saat-saat indah kita bersamanya...
Renungkanlah....
No comments:
Post a Comment